Pangsit rebus adalah
hidangan yang nikmat di santap hangat malam hari, atau saat dinginnya hujan.
Berikut resepnya
Bahan dan bumbu :
-
10 lbr kulit
pangsit ( atau bisa di buat sendiri dengan campuran terigu,telur dan air)
-
1 ons udang
giling halus
-
¼ kg tulang
sapi
-
10 siung
bawang putih
-
½ sdt merica
bubuk
-
1 sdt minyak
wijen
-
1 sdt sauce
tiram
-
1 sdm bawang
goreng
-
1 ikat daun
bawang
-
2 tangkai
daun seledri
-
1 ikat sawi
-
1 sdm tepung
maizena
-
Garam dan
gula secukupnya
-
Kecap asin
-
Cuka
-
Sauce dan
sambal tomat
Cara membuat :
-
Haluskan
bawang putih dan merica, lalu campur dengan udang giling dang tepung maizena
-
Tambahkan
garam dan sejumput gula sebagai penyedap
-
Aduk rata utk
isian pangsit
-
Ambil
selembar kulit pangsit, beri satu sdt bahan isian lalu rekatkan dgn sedikit
air, ulangi sampai kulit pangsit habis
-
Utk kuahnya,
rebus tulang sapi dan tumisan bawang putih, merica & daun bawang
-
Lalu
tambahkan minyak wijen dan sauce tiram, juga garam dan gula
-
Kemudian
masukkan potongan sawi dan pangsitnya
-
Setelah
pangsit masak taruh di mangkuk dan taburi bawang goreng dan potongan seledri,
beri setengah sdt cuka
-
Disajikan
bersama kecap asin, sauce tomat dan sambal tomat botolan
Selamat Mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar